Jakarta – Hari pertama kerja pasca libur Idul Fitri, Badan Narkotika Nasional (BNN) menggelar halalbihalal secara sederhana di Ruang Pattimura, Gedung Tan Satrisna BNN, Cawang, Jakarta...
Jakarta — Wakil Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya AKBP Argo Wiyono menegaskan bahwa program pemutihan pajak kendaraan tidak berlaku di wilayah DKI Jakarta. “Pemutihan itu...
Jakarta – Kejaksaan Agung (Kejagung) terus membongkar megakorupsi tata niaga komoditas timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah Tbk tahun 2015–2022 yang membelit 5...
Jakarta – Presiden Prabowo Subianto secara tegas meminta jajaran menterinya, khususnya Menteri Pertanian dan Menteri Perdagangan, untuk menghapus sistem kuota impor yang selama ini dinilai membatasi...
Jakarta – Presiden Prabowo Subianto dan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri kembali bertemu dalam suasana silaturahmi yang hangat pada Senin malam, 7 April 2025. Pertemuan...
Banten – Wakil Ketua DPRD Banten, Budi Prajogo, menyatakan dukungan penuh terhadap kebijakan penghapusan tunggakan dan denda Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) di Provinsi Banten. Menurutnya, langkah...
Bekasi – Warga yang ingin membayar pajak kendaraan atas nama orang lain kini tidak perlu repot membawa KTP asli pemilik lama. Salah satu petugas Samsat di...
Gresik – Sebuah mobil mewah BMW dilaporkan terjun dari ujung ruas Tol Krian-Gresik (KLBM) pada Sabtu malam (5/4) sekitar pukul 22.00 WIB. Insiden ini terjadi setelah...
Jakarta – Pemerintah menjamin kesiapan menghadapi puncak arus balik Lebaran 2025 yang diprediksi terjadi pada akhir pekan ini. Menteri Perhubungan (Menhub) Dudy Purwagandhi dan Kepala Korps...
Nunukan, Kalimantan Utara – Upaya penyelundupan 16 Calon Pekerja Migran Indonesia (CPMI) ilegal ke Tawau, Malaysia, berhasil digagalkan oleh Satgas Gabungan TNI di wilayah perbatasan Sebatik,...